5 Tempat Makan Steak di Bandung, Ada yang Dekat Gedung Sate

– Jika tengah berada di Bandung dan ingin makan steak (steik), terdapat berbagai tempat makan yang menyajikan menu tersebut.
Tempat makan steak di Bandung cukup beragam, mulai dari yang harganya ramah di kantong sampai yang mahal. Berikut rekomendasi tempat makan yang bisa didatangi:
Baca juga: Lebih Dekat, Justus Steak House Bandung Buka Cabang di Alam Sutera
Tempat makan steak di Bandung
1. Justus Steak House Buahbatu

Berlokasi di Buah Batu Nomor 157 C, Cijagra, Kecamatan Lengkong, Kota Bandung, Jawa Barat, tempat makan steak ini menyajikan berbagai jenis menu steak yang dapat kamu nikmati.
Jenis menu steak di Justus Steak House Buahbatu, antara lain Big Cut Prime Steak, Dry Aged Selection, Prime Steak Selection, dan Specialty Steak.
Ada pula Black Angus Tomahawk, Dry Aged US Prime Ribe Eye, Aussie Sirloin Cheese Steak, dan Striploin Wagyu MB 5+. Tentunya setiap menunya punya ukuran dan berat yang berbeda-beda.
Selain menyajikan steak, tempat makan ini juga menyajikan aneka salad, aneka sup, keju mozarela goreng, chicken gordon bleu, aneka pasta, burger, sandwich, dan nasi goreng.
Kisaran harga menunya mulai dari Rp 35.000 hingga Rp 1,9 juta.
Justus Steakhouse buka setiap hari mulai pukul 11.00 WIB sampai 22.00 WIB.
Baca juga:
- 7 Tempat Makan Lontong Kari di Bandung, Cocok untuk Sarapan
- 5 Rekomendasi Tempat Makan di 23 Paskal Bandung
2. Mad Cow Wine & Grill

Mad Cow Wine & Grill menyuguhkan aneka menu steak, di antaranya Tenderloin, Rib Eye, Tomahawk, Porterhouse, dan T-Bone. Ada pula Short Rib Semur, Daging Brisket Rendang, dan Burger.
Kisaran harga makanan di tempat makan ini dari Rp 120.000 hingga Rp 4,4 juta.
Selain menyajikan berbagai macam menu makanan, tempat makan ini memiliki area makan luas dengan konsep yang modern.
Mad Cow Wine & Grill buka setiap hari mulai pukul 16.00 WIB sampai 22.30 WIB.
Alamatnya di Jalan Diponegoro Nomor 27, Citarum, Kecamatan Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat.
Baca juga: 7 Kafe Dekat Gedung Sate Bandung, Bisa Jalan Kaki
Terkini Lainnya
- Resep Sayur Daun Kelor 3 Bahan, Sederhana dan Bergizi
- 17 Fakta Daun Kelor, Tanaman Superfood dengan Segudang Manfaat
- Panduan Aman Konsumsi Daun Kelor untuk Kondisi Kesehatan Tertentu
- Gluten pada Makanan, Manfaat hingga Bahayanya bagi Penderita Penyakit Ini
- Waspada Efek Samping Daun Kelor jika Dikonsumsi Berlebihan
- Satu Rempah Ini Sehatkan Usus, Hasilkan Banyak Manfaat Kesehatan
- Konsumsi Daun Kelor Bisa Turunkan Berat Badan? Ini Penjelasan Ahli
- Amankah Minum Air Rebusan Daun Kelor Setiap Hari? Simak Kata Ahli
- Ciri Makanan Ultra-Proses dan Alasan Menghindarinya
- Resep Sop Ikan Nanas, Menu Berkuah untuk Buka Puasa Keluarga
- Resep Oseng Kacang Panjang, Ide Sayur untuk Buka Puasa
- Cara Bikin Tahu Bulat di Rumah, Camilan Kekinian yang Gurih dan Renyah
- Tahu Bulat, Kenapa Digoreng Dadakan?
- 5 Tanda Tubuh Tinggi Kolesterol dan Cara Menurunkannya
- 3 Menu Ini Bakal Rajai Tren Kuliner 2025, Ada Seblak
- Beredar Video Klarifikasi Hujan Jeli di Gorontalo Ternyata dari Mainan Anak-anak, Ini Kata BMKG
- Resep Ayam Pedas Szechuan, Bikin Ketagihan
- Resep Urap Sayuran, Cocok Dimakan dengan Lodeh
- Resep Nasi Goreng Udang ala Restoran
- 5 Tempat Makan Keluarga di Bandung, mulai Rp 15.000
- Resep Kepiting Saus Padang, Kuahnya Gurih dan Kental