Mengapa DM Instagram Tidak Bisa Dibuka? Berikut Penyebab dan Cara Mengatasinya

- Instagram Direct atau umum disebut direct message (DM) adalah layanan kirim pesan Instagram yang memungkinkan Anda bertukar teks, foto, postingan, dan story secara pribadi dengan pengguna lain.
Dalam beberapa situasi, pengguna Instagram dapat menerima pemberitahuan pesan di Instagram tetapi tidak dapat melihatnya setelah membukanya.
Ini tentu menjadi masalah karena Anda menerima pesan tetapi aplikasi Instagram tidak memuat atau menampilkannya.
Beberapa alasan Anda tidak dapat mengirim atau menerima pesan di Instagram adalah karena server Instagram sedang down atau bahkan karena masalah koneksi internet.
Baca juga: Cara Memainkan Gim di Direct Message Instagram
Penyebab DM instagram eror
Dikutip dari laman Tech Wiser, beberapa faktor dapat memengaruhi aktivitas Instagram dan menyebabkan masalah dalam mengirim atau menerima pesan.
Alasan pastinya bisa apa saja dan bervariasi tergantung pada perangkat dan versi aplikasi Instagram yang sedang digunakan. Namun, penyebab paling umum adalah:
1. Gangguan server
Salah satu penyebab paling mengapa DM Instagram tidak berfungsi adalah masalah atau gangguan server.
Tidak hanya dapat menyebabkan masalah pada pesan Instagram, tetapi juga pada postingan, reel, dan penggunaan lain secara umum.
Baca juga: Cara Posting Reels Instagram ke Facebook secara Otomatis
2. Masalah internet
Masalah koneksi internet yang buruk atau jangkauan yang tidak stabil juga menjadi penyebab utama mengapa DM Instagram tidak dapat dibuka.
Itu juga berpengaruh pada aktivitas instagram lainnya dan juga penggunaan internet secara umum.
3. Instagram versi lama
Sebagian besar aplikasi, termasuk Instagram, melakukan sejumlah update atau pembaruan secara berkala untuk memastikan stabilitas dan kinerja.
Jika Anda melewatkan terlalu banyak versi update, dapat memengaruhi performa penggunaan Instagram Anda, termasuk DM yang eror.
Baca juga: Cara Memutus Hubungan Akun Instagram dan Facebook
Selain tiga masalah umum tersebut, beberapa kemungkinan penyebab lainnya adalah:
- Masalah cache Instagram
- Mode penghemat data aktif
- Akun Instagram di-shadowbanned
- Akun Anda telah diblokir
- Kesalahan otentikasi akun.
Baca juga: Cara Mengaktifkan Fitur Flipside Instagram, Tak Perlu Lagi Bikin Second Account
Cara mengatasi DM instagram yang tidak bisa dibuka

Dilansir dari laman Beebom, berikut beberapa tips yang bisa Anda coba untuk mengatasi masalah DM Instagram yang tidak bisa dibuka:
Terkini Lainnya
- Cristiano Ronaldo ke Kupang NTT Besok, Ada Apa?
- Pendaftaran Ditutup Besok, Ini Cara Finalisasi dan Unduh Kartu Peserta SNBP 2025
- 5 Kebiasaan untuk Tingkatkan Daya Ingat, Lakukan Rutin agar Tidak Mudah Lupa
- Bisa Bebani Mahasiswa, Ini 4 Potensi Dampak Efisiensi Anggaran di Kemendiktisaintek
- Sebelum Meninggal, Kim Sae Ron Sempat Kena "Cancel Culture" dan Berencana "Comeback"
- Beredar Video Klarifikasi Hujan Jeli di Gorontalo Ternyata dari Mainan Anak-anak, Ini Kata BMKG
- Bukan Akronim "Persatuan Kentang dan Telur", Ini Asal-usul Perkedel
- Ini Pengganti Paklaring yang Bisa Dipakai untuk Klaim JHT BPJS Ketenagakerjaan, Apa Saja?
- Konsumsi Sayur Kubis Bisa Cegah Penyakit Apa? Berikut 5 Daftarnya
- Ajukan Praperadilan Kedua, Hasto Kembali Maju Melawan KPK
- Polemik Obat Generik di China, Dokter Sebut Tak Manjur, Warga Ogah Pakai
- Tips Olahraga Saat Puasa Ramadhan 2025: Waktu, Jenis, dan Durasinya
- 5 Fakta Seputar Kim Sae Ron, Termasuk Pernah Dirundung Warganet dan Sempat Ganti Nama
- Konsumsi Buah Bit Bisa Atasi Penyakit Apa Saja?
- Kabur Aja Dulu: Melawan Ketidakpastian di Indonesia
- Beredar Video Klarifikasi Hujan Jeli di Gorontalo Ternyata dari Mainan Anak-anak, Ini Kata BMKG
- Cara Beli dan Harga Tiket Indonesia Vs Irak dan Filipina Kualifikasi Piala Dunia 2026
- Cara Menyosialisasikan Anak Kucing agar Mengenali Lingkungan dengan Baik
- UPDATE Banjir Sumbar: Korban Meninggal Capai 67 Orang, 20 Warga Masih Hilang
- Link, Cara, dan Syarat Daftar IPDN 2024, Lulus Bisa Jadi PNS Kemendagri
- Resmi Dilantik, Berikut Profil dan Kekayaan PM Singapura Lawrence Wong